Jika Kepala Anak Kecil Terbentur? Segera Lakukan Hal Ini!

kepala anak kecil yang terbentur dapat berbahaya. Simak pertolongan pertama buat mengatasi kepala anak kecil yang terbentur. Kepala anak kecil terbentur mungkin bukan lagi kejadian yang langka. Anak-anak memang sangat gemar berlari, memanjat, bermain buat mengeksplorasi lingkungan sekitarnya. Tidak heran kalau mereka akan sering terjatuh dan terbentur di bagian kepala. Padahal, Kepala merupakan bagian tubuh …

3 Sisi Negatif Dan Positif Keringat Untuk Kesehatan Kulitmu

Baik berada di bawah sinar matahari, setelah berolahraga, ataupun ketika cuacanya sedang panas-panasnya, pasti tubuh kita akan mengeluarkan peluh atau yang sering di sebut keringat. Berkeringan adalah cara alami tubuh buat menurunkan temperatur. Dan berkeringat juga bisa menjadi salah satu tanda kalau tubuh kalian sehat dan juga berfungsi secara normal. Tetapi pernahkan kalian berpikir apakah …

2 Rutinitas Pagi Yang Mudah Di Lakukan Untuk Menunjang Keberhasilan Diet kamu

Memiliki tubuh yang ideal dan proporsional merupakan dambaan bagi semua orang. Untuk mendapatkan tubuh yang di inginkan memang cukup banyak caranya, bahkan sebagian besar orang yang memiliki biaya atau dana yang berlebih, mereka akan melakukan cara yang cukup ekstrim agar mendapatkan tubuh impian mereka. Padahal, untuk memiliki tubuh yang ideal dan sehat tidak bisa di …

3 Masalah Kulit Yang Bisa Muncul Akibat Penggunaan Masker

WHO adalah organisasi kesehatan dunia yang menyarankan penggunaan masker untuk setiap orang agar penyebaran COVID-19 bisa di hentikan, bukan hanya berlaku untuk mereka yang sedang sakit saja. Di negara kita tercinta, Indonesia, penggunaan masker atau penutup wajah merupakn hal wajib yang harus di taati dan berlaku untuk siapapun yang sedang berada di luar ruangan. Namun, …

Sering Dibuang, Ini Beberapa Manfaat Dari Biji Pepaya Bagi Kesehatan

Pepaya adalah salah satu buah yang paling mudah di jumpai di beberapa negara yang beriklim tropis, dan Indonesia menjadi salah satu di antaranya. Buah pepaya ini bisa di bilang sangat banyak penggemarnya di Indonesia sebab rasanya yang manis dan tekstur dagingnya yang lunak sehingga mudah untuk di konsumsi. Buah pepaya memiliki daging buah yang lunak …